Iklan Header

Apa Ordo dari Cocopet? Ini Adalah Jawaban Sebenarnya

Admin
Editor: Redaksi Senin, 19 Juni 2023, 06.46 WIB Last Updated 2023-06-18T23:46:48Z
Baca Juga

Apa Ordo dari Cocopet? Ini Adalah Jawaban Sebenarnya - Apakah anda sudah mengetahaui apa itu cocopet? Yah serangga yang dikenal sebagai jenis hama perkebunan yang hidup di sela-sela dedaunan yang kering. Serangga yang satu ini mempunyai ukuran badan kecil dengan bagian ekor berbentuk capit.

Apa Ordo dari Cocopet? Ini Adalah Jawaban Sebenarnya

Cocopet ini dikenal sebagai jenis serangga yang terbilang cukup berguna khususnya bagi tanaman, mengapa demikian? Yah karena serangga ini memiliki nafsu makan yang sangat besar sehingga jenis hama ini suka memakan hama jenis lainnya pada tanaman seperti telur tungau dan kutu.

Biasanya cocopet ini akan mencari tempat hidup dilingkungan yang lembab dan sejuk. Biasanya serangga jenis ini makan dan tinggal di dalam ruangan dan jarang sekali untuk masuk ke dalam rumah. Akan tetapi, anda harus bisa mengenali beberapa tanda bahwa adanya cocopet di dalam rumah yaitu:

  • Tempat yang lembab dan dingin
  • Tanaman dan daun mati
  • Bau yang berbusuk
  • Lampu tidur

Nah, jadi itulah ciri-ciri yang harus anda ketahui untuk mengetahui tanda-tanda bahwa adanya serangga jenis cocopet ini di dalam rumah. Selanjutnya yaitu apa ordo dari cocopet tersebut? Yuk langsung saja simak pembahasan selanjutnya di bawah ini sampai selesai.

Apa Ordo dari Cocopet?

Adapun ordo dari cocopet atau lelawi ini adalah dermaptera dan bisa ditemukan di seluruh Australia, Selandia Baru, Afrika, Amerika, dan begitupun di Indonesia. Cocopet tersebut merupakan salah satu ordo serangga kecil. Cocopet mempunya cerci karakteristik, sepasang tang penjepit di perut, dan sayap membran yang dilipat di bawah sayap.

Akhir Kata

Demikianlah informasi mengenai Ordo dari Cocopet yang dapat admin sampaikan pada pembahasan kali ini. Semoga bisa bermanfaat dan sekaligus menjadi referensi yang baik, sekian dan terimakasih.



Baca Juga Artikel Menarik JabarDigital.com Lainnya di Google News

Komentar

Tampilkan

Terkini

Game

+